"TOKI" menunjukkan waktu pada saat melakukan suatu perbuatan atau aktivitas.Dalam bhsa indo berarti "ketika~" "pada saat~" "saat~"
pembentukannya :
kata krja bntuk dasar + toki
contoh:
taberu toki = saat makan
iku toki = saat pergi
yonda toki = saat membaca (lampau)
kt sifat I + toki
contoh:
atsui toki = saat panas
kanashii toki = saat sedih
kt sifat II na + toki
contoh:
genki na toki = saat sehat
hima na toki = saat senggang
kata benda no + toki
contoh:
kodomo no toki = saat masih anak2
tapi disini ga dibahas mengenai pembentukan dan teorinya, yg dibahas disini cuma penggunaan tenses nya yaitu penggunaan menurut waktu
perhatikan contoh kalimat dibawah ini :
1. nihon e iku toki, jisho o kaimashita
2. nihon e itta toki, jisho o kaimashita
3. nihon e iku toki, jisho o kaimasu
4. nihon e itta toki, jisho o kaimasu
kalau di terjemah kan ke indo semuanya berarti "pada saat pergi ke jepang saya membeli kamus"
tapi yang membedakan disini adalah waktu urutan kejadiannya(tenses),langsung saja dibahas satu persatu.
dimulai dari :
1. nihon e iku toki, jisho o kaimashita
-------O-------------------X----------------|-------------------->waktu
jisho o kau nihon e iku pembicara ngomong
(membeli kamus) (pergi ke jepang)
2. nihon e itta toki, jisho o kaimashita
-------X-------------------O----------------|-------------------->waktu
nihon e iku jisho o kau pembicara ngomong
(pergi ke Jepang) (membeli kamus)
3. nihon e iku toki, jisho o kaimasu
-------|-------------------O----------------X-------------------->waktu
pembicara jisho o kau nihon e iku
ngomong (membeli kamus) (pergi ke jepang)
4. nihon e itta toki, jisho o kaimasu
-------|-------------------X----------------O-------------------->waktu
pembicara nihon e iku jisho o kau
ngomong (pergi ke Jepang) (membeli kamus)
acuan : 初級を教える人のための日本語文法ハンドブック
No comments:
Post a Comment